“Kami juga ada persemaian yang bersifat gratis untuk masyarakat,” ungkapnya.
DLHK Jawa Tengah juga mendampingi masyarakat melalui penyuluh kehutanan di masing-masing kecamatan.
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
Apriyanto mengatakan, pihaknya berupaya agar masyarakat semakin gemar untuk rehabilitasi hutan rakyat khususnya kegiatan penanaman.
“Tanaman-tanaman yang bermanfaat, seperti buah-buahan yang bisa meningkatkan ekonomi,” ujarnya.***