tutup / scroll untuk melanjutkan
iklan
Franchise

Indepth

Jelang Pemilihan Bupati 2024 di Brebes, Relawan GERTAK Ajak Masyarakat Pilih Kotak Kosong sebagai Sikap Demokrasi

Avatar photo
×

Jelang Pemilihan Bupati 2024 di Brebes, Relawan GERTAK Ajak Masyarakat Pilih Kotak Kosong sebagai Sikap Demokrasi

Sebarkan artikel ini
iklan

GERTAK dan pendukungnya melihat hal ini sebagai indikator kurang sehatnya demokrasi di , yang idealnya memberi lebih banyak pilihan kepada masyarakat.

Dalam pemilu kali ini, GERTAK berharap agar memilih menjadi cara masyarakat menyuarakan ketidaksetujuan terhadap sistem yang dianggap belum memenuhi esensi demokrasi yang sebenarnya.

⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️

Pada 27 November mendatang, seluruh warga akan memiliki kesempatan untuk menyampaikan aspirasi mereka melalui pemilihan ini.

GERTAK mengimbau agar masyarakat tetap menjaga perdamaian dan ketertiban dalam proses pemilu.

Pilihan untuk memilih diharapkan tidak hanya menjadi sikap diam, tetapi sebagai bagian dari upaya menuju demokrasi yang lebih baik di masa depan.

Sebagai catatan, ajakan untuk memilih ini bukan tanpa alasan.

Bagi GERTAK, adalah representasi dari suara masyarakat yang ingin melihat perubahan nyata dalam proses demokrasi.

Meski pilihan tersebut mungkin tidak langsung menghasilkan pemimpin, tetapi bisa menjadi langkah awal dalam memperjuangkan pemilu yang lebih terbuka dan beragam di .***

Franchise
<12 3
Ikuti Portal Pantura di WhatsApp KLIK DI DI SINI Atau Telegram:KLIK DI SINI

Dilarang mengambil dan atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk tujuan komersil tanpa seizin redaksi.

error: Konten dilindungi!!