tutup / scroll untuk melanjutkan
iklan
Franchise

Indepth

Wisata Tuk Sirah Winduaji, Dari Sini Air Mengalir Sampai Laut Jawa

Avatar photo
×

Wisata Tuk Sirah Winduaji, Dari Sini Air Mengalir Sampai Laut Jawa

Sebarkan artikel ini

Titik nol kilometer sungai Pemali yang mengalir sampai Brebes wilayah utara

iklan

PORTALPANTURA.COM, Pohon-pohon pinus menjulang tinggi seakan-akan ingin menggapai langit. Daun-daun yang hijau menari-nari saat angin pegunungan meniup.

Suasana sejuk sudah mulai terasa saat langkah pertama memasuki gerbang destinasi Tuk Sirah, destinasi baru yang sedang menggeliat di wilayah selatan.

⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️

Berbagai wahana menyambut kedatangan para wisatawan dengan suka cita. Mulai dari cafe, taman, kolam ikan, dan wahana-wahana lainya.

Di destinasi ini ada sumber mata air yang dinamakan Sirah. Air yang keluar mengalir sampai dengan laut Jawa. Aliran tersebut orang menyebut sebagai Kali .

Pada hari sabtu maupun minggu, kunjungan wisatawan meningkat. Mereka datang untuk menikmati suasana bersama dengan orang-orang tercinta. Lokasinya yang mudah dijangkau membuat wisatawan kerasan berkunjung ke destinasi Tuk Sirah.

Lokasi tersebut hanya beberapa meter dari jalan nasional Tegal-Purwokerto atau beberapa meter dari pabrik gondorukem, Desa , Kecamatan , Kabupaten .

Franchise
Ikuti Portal Pantura di WhatsApp KLIK DI DI SINI Atau Telegram:KLIK DI SINI

Dilarang mengambil dan atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk tujuan komersil tanpa seizin redaksi.

error: Konten dilindungi!!