tutup / scroll untuk melanjutkan
iklan
Franchise

Indepth

Arus Balik Lebaran 2023 yang Melintas di Wilayah Brebes Mulai Landai

Avatar photo
×

Arus Balik Lebaran 2023 yang Melintas di Wilayah Brebes Mulai Landai

Sebarkan artikel ini
iklan

, Portal Pantura – Arus balik 2023 yang melalui wilayah Kabupaten mulai landai.

Hal ini karena puncak arus balik 2023 telah terlampaui beberapa waktu lalu.

⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️

Sedangkan puncak arus balik 2023 terjadi pada tanggal 26 dan 27 April 2023 yang lalu.

Namun, masih tetap mengantisipasi jika sewaktu-waktu ada peningkatan kendaran menuju Jakarta.

Terkait antisipasi peningkatan arus balik, Kapolres AKBP Guntur Muhammad Tariq mengatakan, pihaknya akan melakukan rekayasa lalu lintas.

Rekayasa lalu lintas yang akan diterapkan tersebut berupa one way lokal mulai dari perbatasan Banyumas sampai dengan Ketanggungan.

“Hal tersebut dilakukan dikarenakan wilayah jalur Selatan dan Tengah di wilayah masih akan terjadi kepadatan seperti saat arus mudik beberapa hari kemarin,” jelasnya.

Adapun untuk jalur Tol, lanjut Guntur, jika terajadi kepadatan arus balik pemudik pihaknya menunggu instruksi dari Korlantas jika akan dilaksanakan one way secara nasional.

Franchise
Ikuti Portal Pantura di WhatsApp KLIK DI DI SINI Atau Telegram:KLIK DI SINI

Dilarang mengambil dan atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk tujuan komersil tanpa seizin redaksi.

error: Konten dilindungi!!