Brebes, Portal Pantura – Detik-detik pengibaran bendera merah putih pada upacara HUT ke-78 RI tingkat Desa Kutamendala dilapangan Perhutani, Kamis (17/8/2023).
Sebagai inspektur upacara Kepala Desa Kutamendala H Fathuri SAg dengan peserta dari berbagai unsur yang ada di desa Kutamendala.***