“Dari keterangan warga yang mengetahui kejadian api berasal dari atap gudang dan dugaan sementara akibat adanya korsleting listrik,” lajutnya.
“Tidak ada korban jiwa dalam musibah ini. Namun korban mengalami kerugian yang ditaksir mencapai 200 juta rupiah,” pungkas Kapolsek.***