“Anggaran desa harus dibagi dengan BUMDesma (BUMDes Bersama), sehingga belum maksimal,” jelasnya.
Namun, Edi mengapresiasi kemandirian BUMDes, termasuk kepemilikan armada pengangkut sampah yang diharapkan meningkatkan kebersihan desa.
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
⬇️ SCROLL UNTUK MELANJUTKAN ⬇️
Yekti Utaminingsih, Kasi PMD Kecamatan Tonjong, mendorong BUMDes untuk terus menggali potensi lokal guna meningkatkan Pendapatan Asli Desa (PADes).
“Inovasi dan kolaborasi dengan stakeholder kunci menjadi kunci keberlanjutan,” pungkasnya.***