Lestarikan Budaya, Seniman dan Grand Dian Hotel Bumiayu Akan Gelar Tukar Takir, Ada Doorprize Menginap Gratis - Portal Pantura

Menu

Mode Gelap
PPPK Berpeluang Jadi PNS pada 2025: Transformasi Karier ASN Menuju Kepastian Status Aplikasi Penghasil Uang 2024: Peluang Cuan Melalui Tugas Sederhana di Platform Digital YouBest dan Yayasan Relica Galang Dana untuk Korban Bencana Alam di Salem, Brebes   Tips Menghasilkan Rp 500 Ribu Sehari dengan HP, Cocok untuk Pemula Penetapan UMK 2025 di Brebes, Tegal, Pemalang, dan Pekalongan: Harapan Baru bagi Kesejahteraan Buruh Sosialisasi AMDAL, PT Amrilys Balapulang Tegal Ingatkan Konsultan Fokus Terhadap Usulan Warga Dua Desa

News Plus

Lestarikan Budaya, Seniman dan Grand Dian Hotel Bumiayu Akan Gelar Tukar Takir, Ada Doorprize Menginap Gratis

Avatar photobadge-check


					Rapat persiapan event Nglithing Ngalap Berkah Ijolan Takir. (Foto: Yudhi Prasetyo/Portal Pantura) Perbesar

Rapat persiapan event Nglithing Ngalap Berkah Ijolan Takir. (Foto: Yudhi Prasetyo/Portal Pantura)

Portal Pantura, Untuk melestarikan budaya nusantara, seniman dan akan menggelar ijol takir, Kamis (21/3/2024) sore.

Ijol takie bertajuk ‘Nglinthung Ngalap Berkah Ijolan Takir’ tersebut akan dimeriahkan penampilan berbagai kesenian.

Disela-sela penampilan diberikan doorprize menarik untuk peserta tukar takir.

Bagi peserta yang beruntung akan mendapat doorprize utama berupa menginap gratis di Villa Room .

iklan
iklan

Kesenian yang akan ditampilkan diantaranya Terbang Genjring Jawa, Irama Qosidah, kolaborasi puisi religi dan etnik.

General Manager Andi Triantoro mengatakan, dalam acara tersebut juga dilakukan santunan anak yatim dan marboth masjid.

“Selain nguri-nguri budaya juga berbagi kebahagiaan dengan anak yatim dan marboth masjid,” ujar Andi.

Disamping itu juga digelar pengobatan gratis untuk umum dari Rumah Sakit Harapan Sehat .

Ketua panitia acara, Rahman mengatakan, acara ijol takir ini baru pertama kali dilaksanakan di .

“Acara ini terbuka untuk umum,” kata Rahman. Namun peserta diwajibkan membawa takir sendiri-sendiri untuk buka puasa.

Pilihan Redaksi

YouBest dan Yayasan Relica Galang Dana untuk Korban Bencana Alam di Salem, Brebes  

21 Desember 2024 - 16:22 WIB

Sosialisasi AMDAL, PT Amrilys Balapulang Tegal Ingatkan Konsultan Fokus Terhadap Usulan Warga Dua Desa

21 Desember 2024 - 11:34 WIB

Festval P5 SMK Negeri 1 Adiwerna Siapkan Kebutuhan Sumber Daya Manusia Industri

20 Desember 2024 - 16:26 WIB

Polres Brebes Siap Amankan Natal dan Tahun Baru 2024

20 Desember 2024 - 13:11 WIB

Ratusan personel gabungan siap amankan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di wilayah Kabupaten Brebes. (Foto: Humas Polres Brebes)

AKBP Rully Thomas, 13 Hari Operasi Lilin Candi, Polres Tegal Kota Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalin Selama Nataru

20 Desember 2024 - 11:07 WIB

Trending di News Plus
Don`t copy text!