Takir yang dibawa tersebut, nantiya akan saling tukar dengan peserta lain.
Dengan acara ini diharapkan budaya tukar takir yang dulu dilakukan nenek moyang dan kini mulai punah bisa hidup lagi.
Manager Quinland Grup Abi Zulfikar mengatakan, pihaknya berpartisipasi dalam giat Nglinthung Ngalap Berkah Ijolan Takir di Grand Dian Hotel Bumiayu.
“Acara ini sangat positif karena bisa menghidupkan lagi budaya nusantara yang hampir punah,” ujarnya.
Lanjut Abi, Quinland Grup seperti Jakarta Elektronik, Qunland Medika, dan Raja Kasur berpartisipasi memberikan doorprize kepada peserta ijol takir
Acara tersebut juga didukung oleh Start Ptoject Weeding & Event Organizer, Dimas Banyu Event Organizer, radio Top FM, dan lainya.***